18 Hari Sakit Demam Berdarah dan Tipes di Awal Tahun Baru 2025

penyakit DB dan Tipes, Demam berdarah dengue (DBD) merupakan penyakit menular yang disebabkan oleh virus dengue. Virus ini ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti dan Aedes albopictus. Tapi konon katanya semua nyamuk bisa menularkannya.

Tipes atau demam tifoid adalah penyakit yang disebabkan oleh infeksi bakteri Salmonella typhi. Bakteri ini dapat menyebar melalui makanan dan minuman yang terkontaminasi, atau melalui kotoran dan urine penderita.

Read More